Tuesday, October 1, 2019

Puan Maharani Jadi Perempuan Pertama Pimpin DPR RI

Jakarta, CNBC Indonesia- Setelah melantik 575 anggota DPR pada Selasa siang (1/10), sidang paripurna DPR akhirnya menetapkan Puan Maharani sebagai ketua DPR RI dan Sufmi Dasco Ahmad, Muhaimin Iskandar, Rahmad Gobel serta Azis Syamsuddin sebagai Wakil Ketua DPR RI periode 2019 - 2024.

Terpilihnya mantan Menko PMK ini sebagai ketua parlemen sesuai dengan UU MPR, DPR, DPD, DPRD (MD3) yang menyebutkan posisi Ketua DPR berasal dari partai pemenang Pemilu. Dimana Puan Maharani meraih suara terbanyak dalam Pileg dengan jumlah 404.034 suara dan berasal dari PDIP yang menjadi partai pemenang pemilu 2019.

Selengkapnya saksikan Breaking News, CNBC Indonesia (Selasa 1/10/2019).



from CNBC Indonesia https://ift.tt/2njxa3y
via IFTTT
Share:

0 Comments:

Post a Comment